Selasa, 19 Oktober 2010

Teori Algoritma & Pemrograman (Bag.1)

NIM       : 21015029
NAMA   : RIZKI LAMOLA
KELAS  : 1-MISI-02

Buatlah Susunan Algoritma dari soal dibawah ini:

  1. Tiga pasang suami istri akan menyeberang sungai dari desa A ke desa B. Terdapat sebuah perahu dengan batas muatan hanya 2 orang saja yang akan digunakan untuk menyeberang. Permasalahan pun terjadi ternyata para suami-suami memiliki sifat cemburu, sehingga tidak bisa meninggalkan istrinya dengan suami lain. Susunlah algoritma untuk menyeberangkan ketiga pasang suami istri dari desa A ke desa B tanpa ada satu orang pun suami yang cemburu..
  2. Algoritma untuk mengisi voucher telepon genggam (HP)
  3. Algoritma untuk membuat sebuah pakaian jadi (baju atau celana) dari bahan mentah (kain) yang disediakan.
Penyelesaian :
  1.  Pasangan pertama naik ke perahu menyebrang dari kampung A ke kampung B. Setelah sampai, suami dari pasangan pertama menurunkan istrinya. lalu suami dari pasangan pertama balik lagi menyebrang dari kampung B ke Kampung A menjemput suami dari pasangan ke dua. lalu mereka berdua menyebrang dari kampung A ke kampung B. setelah sampai, suami dari pasangan ke dua menurunkan suami dari pasangan pertama. lalu suami dari pasangan ke dua balik lagi dari kampung B ke kampung A menjemput istrinya. setelah itu mereka berdua menyebrang dari kampung A ke kampung B. setelah sampai, suami dari pasangan ke dua menurunkan istrinya. lalu suami dari pasangan ke dua balik lagi dari kampung B ke kampung A menjemput suami dari pasangan ke tiga. setelah itu mereka berdua menyebrang dari kampung A ke kampung B. setelah sampai, suami dari pasangan ke tiga meurunkan suami dari pasangan ke dua. lalu suami dari pasangan ke tiga menyebrang dari kampung B ke kampung A menjemput istrinya. setelah itu mereka berdua menyebrang dari kampung A ke kampung B. setelah sampai, mereka berdua turun.
    Jadi kesimpulannya para suami tidak ada yang cemburu kalau istrinya naik dengan suami lain.
 
     2. Algoritma untuk mengisi pulsa HP 
  • VOUCHER ELEKTRIK
          1. Ketik kode voucher
          2. Ketik nominal yang akan dikirim
          3. Ketik nomor tujuan
          4. Ketik kode pin
          5. Kirim

  •  VOUCHER FISIK
          1.Beli kartu yang berisi kode voucher untuk pengisian pulza pada Hp     
          2. Gosok kartu untuk melihat kode voucher
          3.Ketik kode voucher pada Hp sesuai perintah yang ada pada kartu ( berbeda untuk tiap jenis kartu
             SIM)
          4. Tekan OK/YES
          5. Maka secara otomatis pulza akan terkirim pada Hp


      3. Algoritma untuk membuat pakaian

          1. Pembelian bahan
          2. Membuat pola 
          3. Memotong kain sesuai pola, dilebihkan +5 cm untuk area menjahit
          4. Proses sablon
          5. Menjahit dan pemasangan label
          6. Packaging

1 komentar:

  1. Lucky Club | Casino site in Nigeria with slots, jackpots
    Lucky Club is a new luckyclub.live casino site in Nigeria that aims to provide an exciting experience for you in a relatively short period of time. This website is

    BalasHapus

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More